PERTEMUAN 7
MENU DAN MULTI FORM
A. PEMBAHASAN
Desain
Sourcode menu main
private void mnBarangActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) { // TODO add your handling code here: new fBarang(this, false).setVisible(true); } private void mnAboutActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) { // TODO add your handling code here: new fAbout(this, false).setVisible(true); } private void mnKeluarActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) { // TODO add your handling code here: System.exit(0); } |
Penjelasan :
new Fbarang(this,false).setVisible(true); scrift ini dimaksudkan untuk, ketika deklarasi new Fbarang setVisible"false" maka tabel yang akan dimunculkan akan dikerjakan terlebih dahulu, karena pada proses eksekusi ini jika kita ingin kembali ke table menu sebelumnya hendaknya kita harus menutup tabel menu yang sedang aktif, dan jika new Fbarang(this,true) pada pendeklarasi new Fbarang, maka kita bisa bebas memilih menu yang tampil pada sebuah program, dengan kata lain menu yang baru muncul setelah kita masuk pada salah satu menu pada Menu Utamanya, kita bisa balik ke Menu Utama tersebut, tanpa menutup kotak menu baru yang keluar tersebut.
Sourcode form barang
private void jButton1ActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) { // TODO add your handling code here: dispose(); } |
Penjelasan :
dispose();akan mengeksekusi suatu lokal program tertentu yang sedang aktif dengan kata lain hanya keluar dari sebuah menu yang merupakan sebuah bagian dari program.
Sourcode form about
private void jButton1ActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) { // TODO add your handling code here: dispose(); } |
Penjelasan :
dispose();akan mengeksekusi suatu lokal program tertentu yang sedang aktif dengan kata lain hanya keluar dari sebuah menu yang merupakan sebuah bagian dari program.
B. TUGAS
1. Keuntungan menggunakan JDialog dibandingkan JFrame saat membuat fBarang yaitu :
JDialog bisa kita bisa digunakan untuk menampilkan sebuah text petunjuk bagi yang sedang menjalankan pengeksekusian data dengan sebuah program tanpa membuat frame baru untuk menepatkan text tersebut, text tersebut akan muncul sesuai dengan design awal frame yang telah ada.
2. Perbedaan antara system.exit(0) dengan dispose yaitu : Scrift system.exit(0) akan menutup semua aktifitas yang terjadi pada sebuah program dengan kata lain scrift system.exit(0) akan mengeluar secara utuh sebuah program yang berjalan. Sedangkan scrift dispose akan mengeksekusi suatu lokal program tertentu yang sedang aktif dengan kata lain hanya keluar dari sebuah menu yang merupakan sebuah bagian dari program.
C. LISTING
Terlampir
noreply@blogger.com (rian saadillah sukamdi Yan) 05 Jun, 2013
-
Source: http://besoklagiaja.blogspot.com/2013/06/laporan-pemrograman-dekstop-pertemuan-7.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar